Awas Printer Bisa Berasap Lho! Kenali Penyebabnya
Printer merupakan salah satu benda yang banyak dimiliki oleh masyarakat. Tidak hanya dimiliki secara personal, namun juga dimanfaatkan sebagai salah satu usaha percetakan. Percetakan yang bisa dilakukan di rumah atau dengan jumlah yang besar seperti suatu perusahaan. Namun, pernahkah Anda mengalami kendala dengan printer Anda? Pernahkah Anda melihat printer Anda berasap? Mari kenali penyebabnya sesuai dengan penjelasan di bawah ini.
1. Rusak
Jika printer Anda tiba tiba mengeluarkan asap, maka segeralah untuk mencabut kabel dari stop kontak. Hal tersebut dilakukan untuk mencegah hal buruk lainnya yang bisa terjadi. Selain itu, ada kemungkinan bahwa cartridge ataupun komponen utama lainnya terbakar ataupun rusak. Maka dari itu, pastikan cek keadaan cartridgenya. Jika cartridgenya terbakar atau ada sesuatu yang tidak Anda ketahui, lebih baik segera Anda bawa untuk di service. Cara lainnya yakni dengan langsung mengganti cartridgenya. Jika Anda membutuhkan cartridge yang sesuai dengan printer Anda dan juga dengan kualitas yang terbaik, maka Anda bisa klik disini.
2. Uap Tinta
Kejadian printer mengeluarkan asap, identik dengan kerusakan printer. Faktor lainnya yang membuat printer berasap yakni uap tinta. Uap tinta ditimbulkan oleh nozzle pada cartridge dan banyaknya semburan tinta pada cartridge. Hal tersebut yang menyebabkan adanya uap tinta, sehingga sering dianggap sebagai asap. Anda bisa membersihkan cartridge atau jika tidak bisa dibersihkan, pastikan masih bisa berfungsi. Jika tidak bisa berfungsi juga, maka Anda perlu menggantinya dengan yang baru.
Innoprint adalah perusahaan yang menyediakan berbagai kebutuhan yang berguna untuk printer Anda. Adapun benda-benda yang ditawarkan yakni tinta, toner, cartridge, dan lain sebagainya. Anda dapat mencari sesuai dengan kebutuhan Anda. Tidak perlu khawatir dengan pelayanan dan juga kualitasnya. Sebab Innoprint sudah beroperasi sejak lama. Sehingga tidak bisa diragukan lagi kepuasaan pelanggan dalam mencari kebutuhannya bersama Innoprint. Apabila Anda membutuhkan informasi lebih lanjut, silahkan klik disini.